Mengenai Saya

Assalamualaikum Wr. Wb.

Nama saya Febri Yustinna. teman-temanku biasanya memanggilku Tinna. aku adalah seorang pelajar dari Cilacap. kalian mungkin sudah tahu nama kotaku ini. aku adalah anak pertama dari 1 bersaudara a.k.a. Anak Tunggal.

Aku lahir pada sebuah keluarga sederhana yang masih mampu untuk membiayaiku. hobiku adalah membaca buku fiksi/novel, mendengarkan musik, browsing, dan masih banyak lagi. aku sangat mengidolakan Super Junior dan Boyfriend. mereka adalah Boyband asal korea yang sangat kugagumi, dan suatu saat nanti aku berharap bisa bertemu dengan mereka.

Kegiatan disekolah (ekstrakulikuler) yang ku ikuti, diantaranya pramuka, PMR. saat ini aku kelas IX SMP. setelah lulus SMP aku ingin melanjutkan sekolah di bidang TIK(teknologi). aku sangat senang untuk coba-coba trik-trik komputer yang kudapatkan dari internet maupun teman-teman.

Sekian biografiku yang bisa aku sampaikan dan semoga semua postinganku dapat berguna bagi kalian semua. salam^^

Wassalamialaikum Wr.Wb.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar